Piranti Mikrokontroler

Unit Memory
          Unit memori yang dimaksud disini adalah bagian mikrokontroler yang digunakan untuk menyimpan data. Contoh gambar skematiknya


Central Processor Unit
bertugas melakukan eksekusi program dan melakukan koordinasi dengan bagian lain dari mikrokontroler



Bus
          Bus adalah jalur-jalur fisik yang mengubungkan CPU dengan memori dan unit lain dari mikrokontroler. Contoh gambar skematiknya

Unit I/O
digunakan untuk mengontrol dan menerima data dari lingkungan luar 
Oscilator
          Rangkaian osilator pada mikrokontroler berfungsi sebagai penyedia clock.
Timer
Piranti Tambahan
          Pada mikrokontroler selain komponen standar ada juga komponen tambahan dengan fungsi tambahan pula.
Program
          Mikrokontroler adalah piranti yang harus di program supaya dapat bekerja, program mikrokontroler ditulis dalam berbagai bahasa. Berikut adalah contoh codingnya








Komentar

Postingan Populer